Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerita Pemilih

Sebelum Daftar ke KPU, Edy-Ijeck Akan Deklarasi Akhir Pekan

5 Januari 2018   13:51 Diperbarui: 5 Januari 2018   14:02 575 0
Jelang pendaftaran calon Gubernur Sumatera Utara yang sudah diatur Komisi Pemilihan Umum (KPU) mulai tanggal 8 sampai 20 Januari 2018, H. Edy Rahmayadi dan pasangannya H. Musa Rajekshah (Ijeck) akan mendeklariskan diri sebagai calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara pada Minggu, (7/1) di Lapangan Merdeka.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun