Masyarakat Indonesia cenderung menyukai konsumsi makanan manis, pedas, atau junk food yang kemudian dapat memicu timbulnya jerawat. Tidak mengherankan jika kasus jerawat terus meningkat pada usia remaja atau dewasa muda. Meskipun tidak fatal, tetapi permasalahan jerawat cukup merisaukan karena dapat menurunkan kepercayaan diri seseorang. Di Indonesia sendiri jerawat telah menjadi masalah umum bagi seluruh remaja, dimana sekitar 85% menderita jerawat ringan dan 15% menderita jerawat berat (Imasari dan Emasari, 2022).Â
KEMBALI KE ARTIKEL