Hampir dua bulan ini air untuk mandi di rumah tiba-tiba rasanya jadi asin bak air laut, entah apa penyebab pastinya pun saya belum mendapatkan jawaban yang sesuai. Karena antara satu orang dengan yang lainnya berbeda-beda, termasuk si pembuat sumur bor itu sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL