Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Kenali Potensi Murid-murid Kita

2 Maret 2016   20:29 Diperbarui: 2 Maret 2016   20:38 93 1
Dalam kegiatan belajar mengajar, daya tangkap murid tentu berbeda-beda. Ada yang cepat ada pula yang lambat menerima pelajaran. Seorang guru tentu harus menyadari akan hal itu. Sehingga tidak perlu memaksakan apabila ada murid yang tidak mampu dalam salah satu pelajaran. Guru harus bisa menghargai kehadiran mereka di kelas sebagai nilai lebih karena telah berusaha untuk belajar tentang pelajaran yang kita ajarkan.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun