Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Cara Menjadikan Anak Kritis, Kreatif, dan Problem Solver

24 November 2011   17:05 Diperbarui: 25 Juni 2015   23:14 96 0

Berpikir kritis merupakan salah satu kemampuan yang paling berharga yang harus kita sampaikan kepada anak. Kemampuan berpikir kritis sangat penting bagi pengembangan keterampilan dalam memecahkan masalah seumur hidup. Pada dasarnya setiap anak memiliki kemampuan berfikir kritis. Tanpa kita sadari setiap hari otak kita berfikir kritis, yaitu kemampuan tanggap atau respon terhadap stimulus yang datang. Agar pendidikan mampu menjadikan anak berpikir kritis, kita sebagai pendidik dapat memperbanyak umpan balik yang diberikan terhadap stimulus sehingga anak dapat meresponnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun