(perempuanku) dan biarkan
kedua parentesisku mengurungmu
memelukmu dalam kegembiraan
yang fana
Lemahkanlah aku
(perempuanku) lalu rambut-rambut kita
berjumpa dalam suka
hingga aku lupa
bahwa dunia telah menjadi baja
Penuhkanlah aku
(perempuanku)
sesakkan dadaku
yang menampung rindu
dihimpit kedua gairahmu
selalu kutunggu, selalu kuingin
selalu