Pasar Oligopoli adalah bentuk pasar dimana hanya beberapa perusahaan besar yang mendominasi penawaran produk atau jasa. Dalam lingkungan ini, pesaing utama saling mempengaruhi, menciptakan dinamika persaingan yang unik. Artikel ini akan menjelaskan karakteristik pasar oligopoli, dampaknya terhadap konsumen, serta Strategi yang digunakan.
KEMBALI KE ARTIKEL