Sebentar lagi hari ulang tahun Republik Indonesia tiba. Tentunya menjadi hal yang membahagian untuk semua warga Indonesia. Terlepas dari berbagai masalah yang sedang negeri ini hadapi, semangat perayaan hari kemerdekaan tidak akan luntur dari hati siapapun yang di hatinya selalu berkibar merah putih. Ia akan senantiasa merindukan teriakan "merdeka" walaupun mungkin belum sepenuhnya betul-betul merasakan apa yang dinamakan "merdeka" itu sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL