Malang. Pembelajaran IPA ditingkat sekolah menengah pertama secara eksperimen saat ini masih sangat terbatas khususnya di Madrasah Tsanawiyah (MTs) kota Malang. Hal tersebut disebabkan oleh jumlah alat peraga IPA yang disediakan di laboratorium sekolah masih belum mencukupi untuk kegiatan pembelajaran. Â
KEMBALI KE ARTIKEL