Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Hari Kemenangan

9 April 2024   21:46 Diperbarui: 3 Januari 2025   07:09 190 5
Hari Kemenangan
Oleh: Diana Nabilah

Gema lantunan takbir telah terdengar
Allahu akbar, Allahu akbar, Allahu akbar
La ilaha illallahu wallahu akbar
Allahu akbar wa lillahil hamdu
Lantunan indah awali hari raya idul fitri
Tanda hari kemenangan telah tiba
Setelah satu bulan melewati Ramadan
Hari yang di nanti-nanti telah tiba
Semua menyambutnya dengan gembira
Akan ada temu di akhir penantiannya
Semua akan saling melepas rindu
Kembali berkumpul dengan sanak saudara
Semua saling maaf memaafkan
Pada hari yang luar biasa yaitu hari kemenangan
Semoga kita diberkahi kebahagiaan
Selamat hari raya idul fitri
Mohon maaf lahir dan batin

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun