Mohon tunggu...
KOMENTAR
Cerpen

Hak Bukan Makanan

26 Mei 2017   21:48 Diperbarui: 26 Mei 2017   21:55 441 0
Sang surya bangkit dari ufuk timur, seperti muncul dari dalam samudera. Ombak yang tenang menambah keelokan pemandangan pantai. Daun kelapa melambai-lambai memberi semangat pagi. Para nelayan pergi berlaut menggunakan perahu. Aktivitas penduduk desa pun dimulai. Semua sibuk dengan pekerjaan masing – masing. Sedangkan aku, sebagai siswa harus pergi menuntut ilmu. Aku tidak berangkat sendirian, banyak teman yang menemaniku selama perjalanan ke sekolah. Beberapa tujuan mereka berbeda denganku, ada yang pergi menjual hasil tangkapan laut di pasar, bekerja mengolah terasi dan membuat garam, ada pun yang pergi sekolah sepertiku. Penduduk desaku tidak pernah melihat perbedaan satu sama lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun