Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Selamat! Sumbu Filosofi Yogyakarta Jadi Warisan Budaya Dunia

20 September 2023   16:45 Diperbarui: 20 September 2023   16:58 292 8
Selamat! Setelah perjalanan panjang sejak 2014 akhirnya Sumbu Filosofi Yogyakarta ditetapkan sebagai Warisan Budaya Dunia oleh UNESCO. Sidang ke-45 Komite Warisan Dunia atau World Heritage Committee yang berlangsung tanggal 18 September 2023 di Riyadh, Arab Saudi secara resmi mencatat The Cosmological Axis of Yogyakarta  and Its Historic Landmarks ke dalam Daftar Warisan Dunia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun