Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pentingnya Melakukan Kebaikan dan Keikhlasan dalam Bekerja, Amanat Waka Kesiswaan MTsN 2 Bantul dalam Upacara Bendera

5 Agustus 2024   12:25 Diperbarui: 5 Agustus 2024   14:09 79 1


Tugiyo atau akrab disapa Yoyok, Wakil Kepala Urusan (Wakaur) Kesiswaan MTsN 2 Bantul, Senin pagi (05/08) menjadi pembina upacara bendera.  Upacara dilaksanakan di halaman tengah MTsN 2 Bantul. Kelas yang bertugas sebagai pelaksanan upacara bendera adalah kelas IX C. Pada hari Jumat yang lalu, mereka telah berlatih dengan baik untuk persiapan menjadi petugas upacara agar dalam pelaksanaannya berjalan dengan lancar.

Yoyok mengawali  amanatnya dengan  menyampaikan sebuah cerita, "Ada seorang anak yang sedang membersihkan aquarium yang berisi ikan Arwana. Anak tersebut begitu takjub dengan kecantikan ikan tersebut. Saking takjubnya ia tidak menyadari pamannya ada di belakangnya seraya menanyakan berapa harga ikan tersebut, sementara si anak tidak tahu berapa harganya. Kemudian pamannya menyuruhnya memfoto ikan Arwana itu untuk ditawarkan ke beberapa tempat. Ternyata masing-masing berbeda dalam menawar ikan tadi, ada yang 50 ribu rupiah, 800 ribu rupiah hingga 80 juta rupiah. Ia heran kenapa harga 1 ikan bisa berbeda-beda," cerita Yoyok.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun