Akhirussanah yang banyak dimaknai dengan  tahun pembelajaran di suatu madrasah. Acara yang digelar kemarin Senin (10/06/2024) ini sukses dilaksanakan di MTsN 2 Bantul.  Acara dimulai dengan pembukaan yang dipandu oleh Yulian dan juga Mugiyanta. Iring-iringan siswa siswi kelas IX mulai memasuki halaman madrasah beriringan dengan prakata dari Mugiyanta.
KEMBALI KE ARTIKEL