Perjalanan dengan Bus Patas Cileungsi-Tanjung Priuk tumben-tumbenan saya tempuh kurang dari satu jam aja menuju daerah Kelapa Gading. Yeaay, senang bukan main deh. Setau saya, wilayah Kelapa Gading sampai Ancol itu ngga pernah kenal kata lancar, muacet terus. Bikin saya belum-belum udah menganaktirikan duluan wilayah ini untuk ditelusuri aneka kulinernya yang konon katanya ajib-ajib itu.
KEMBALI KE ARTIKEL