Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dampak Kebijakan Moneter dari Bank Indonesia/Bank Sentral terhadap UMKM

19 Oktober 2023   17:28 Diperbarui: 19 Oktober 2023   17:31 75 1
Bank Indonesia adalah Bank Sentral Republik Indonesia dengan satu tujuan tunggal  yaitu mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah. Memelihara stabilitas sistem pembayaran dan turut menjaga stabilitas system keuangan dalam rangka mendukung peetumbuhan ekonomi.
Kebijakan moneter sendiri adalah kebijakan yang dikeluarkan oleh Bank Sentral untuk mengatur persediaan uang dan untuk tujuan tertentu.
UMKM sendiri yaitu Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Banyak sekali Usaha kecil yang berjalan di Indonesia contohnya pemilik warung makan, toko kelontong, penjual aksesoris, penjahit, penjual kue, pedagang  dan masih banyak lagi.  

Berikut adalah dampak dampak dari kebijakan moneter  terhadap UMKM

* Suku Bunga  : Dengan kebijakan moneter ada penurunan suku bunga yang bisa mengurangi biaya pinjaman bagi UMKM, dengan biaya modal yang rendah sehingga bisa digunakan oleh para pelaku UMKM untuk investasi serta mengembangkan usaha mereka. Jika suku bunga tinggi, maka akan mengurangi keuntungan mereka.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun