Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Aku Tidak Jera

11 Mei 2011   19:50 Diperbarui: 26 Juni 2015   05:49 74 1
Api membasahi

Air bertiup kencang

Angin membakar

tubuhku

Mataku tak mampu mendengar

Telingaku tak mampu mencium

Hidungku tak mampu melihat

Aku tidak jera

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun