Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Bahaya Self Diagnosis yang Bisa Berpengaruh pada Kesehatan Mental

25 Desember 2023   11:42 Diperbarui: 25 Desember 2023   11:50 118 1
Taukah Kamu? Fenomena self diagnosis pada remaja menjadi semakin umum karena sekarang informasi kesehatan sudah dengan mudah diakses melalui internet. Tetapi, remaja sekarang terlalu melahap semua infomasi yang diterima tanpa dibuktikan terlebih dahulu kebenarannya. Maka dari itu, para ahli berlomba-lomba untuk mengedukasi dan menunjukan tanda dan gelaja dari gangguan kesehatan mental melalui sosial media yang terjadi di era sekarang ini. Nah, self diagnosis inilah muncul ketika banyak orang yang merasa bahwa tanda dan gejala yang disebutkan di atas terjadi dalam dirinya dan mengklaim sendiri bahwa mereka terkena gangguan mental. Kondisi tersebut biasa disebut self diagosis. Mengandalkan penilaian sendiri bisa mengarah pada diagnosis yang tidak akurat karena kurangnya pengetahuan medis. Maka dari itu, harus dengan bantuan profesional agar diagnosis yang diberikan benar dan penanganannya tepat berdasarkan profesional.

Dampak dari Self Diagnosis terhadap Kesehatan Mental

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun