Perkuliahan mulai menerapkan alternatif kekinian metode pembelajaran hybrid learning salah satunya
Universitas Aisyiyah Yogyakarta. Metode hybrid learning  menggabungkan pembelajaran tatap muka (PTM) /offline disekolah serta pembelajaran jarak jauh (PJJ) . Hybrid learning merupakan cara pendekatan model penggabungan pembelajaran online dengan pengajaran tatap muka atau pada ruang kelas nyata pada umumnya .
KEMBALI KE ARTIKEL