Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Obesitas di Indonesia: Indikator Kegagalan Sebuah Bangsa

17 November 2012   07:40 Diperbarui: 24 Juni 2015   21:11 934 0

Dinda adalah perempuan muda yang pintar,energik, dan memiliki posisi yang bagus di perusahaannya akan tetapi akhir-akhir ini Dinda terlihat muram, sedih, dan tidak bersemangat. Pasalnya Dinda dilarang pulang ke rumah orang tuanya sebelum berat badannya turun. Dengan tinggi 160cm dan berat 80kg Dinda dianggap penyakit di mata kedua orangtuanya. Selain itu rekan-rekan Dinda kerap kali mendiskriminasi Dinda di tempat kerja. Disepelekan dan dihina baik diam-diam maupun terang-terangan adalah makanan Dinda sehari-hari. Sebagai perempuan yang memiliki kelebihan berat badan sejak kecil hidup Dinda tidak lepas dari berbagai penghinaan dan pelecehan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun