Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

H&M dan Upaya Keberlanjutan

29 September 2024   14:50 Diperbarui: 29 September 2024   14:52 88 0
Tren fesyen berkelanjutan telah menjadi sorotan utama dalam industri mode global. Kesadaran akan dampak lingkungan yang ditimbulkan oleh produksi pakaian massal, termasuk polusi, limbah tekstil, dan penggunaan sumber daya yang berlebihan, telah mendorong banyak konsumen dan merek untuk beralih ke praktik yang lebih ramah lingkungan. Seperti yang dilakukan oleh merek pakaian H&M.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun