Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Manuver Politik Jokowi: Demokrasi Diambang Kehancuran!

29 Agustus 2024   04:37 Diperbarui: 29 Agustus 2024   04:37 168 0
Presiden Jokowi, yang dikenal dengan pendekatan populisnya, sebelumnya dianggap sebagai perwakilan rakyat biasa yang berjuang melawan dominasi elite politik. Kini, Jokowi terlihat membentuk aliansi dengan berbagai tokoh elite, termasuk mantan rival politiknya, Prabowo Subianto. Para pendukung Jokowi melihatnya sebagai sosok yang sederhana dan berbeda dari elite politik yang sering kali dianggap korup dan tidak transparan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun