Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Angka Kemiskinan di Indonesia Setelah Pandemi

14 Maret 2023   17:45 Diperbarui: 14 Maret 2023   17:42 125 1
Kemiskinan merupakan salah satu masalah ekonomi makro yang di hadapi pemerintahan Indonesia. Pemerintahan Indonesia belum juga bisa mengatasi permasalahan kemiskinan dengan baik, muncul virus yang menggemparkan seluruh dunia, virus itu bernama corona. Virus corona muncul pada awal tahun 2020, virus ini sangat mematikan bisa membuat orang ribuan orang meninggal. Virus ini bukan hanya berdampak pada kesehatan saja, namun berdampak pada bidang pendidikan dan bidan ekonomi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun