Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Emosi

17 Desember 2023   23:11 Diperbarui: 17 Desember 2023   23:25 112 0
Manusia dan emosi merupakan hal yang tidak dapat dipisahkan. Apa yang ingin ditunjukkan oleh perasaan atau pikiran manusia selalu diekspresikan melalui emosi entah marah, sedih, senang, kecewa maupun bentuk emosi lainnya. Pengertian emosi menurut Atwater & Duffy (2005), merupakan pola yang kompleks dari perubahan yang terjadi pada bangkitan/getaran fisiologis, perasaan subjektif, proses kognitif, dan reaksi perilaku. Respon manusia pada kejadian yang dialami kadang -- kadang susah ditunjukkan dengan emosi tertentu karena emosi memang sulit didefinisikan, akan tetapi dapat diungkap bahwa emosi selalu terkait dengan perasaan (feeling), perilaku (behaviour), perubahan fisiologis (physiological change), dan kognisi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun