Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Nasib MNCTV Ditengah 'Perang' Antara Keluarga Cendana dan Keluarga Tanoe

10 Februari 2015   11:40 Diperbarui: 17 Juni 2015   11:30 456 1
Permasalahan hak sengketa antara PT Cipta TPI dengan MNC itu seolah tanpa henti. Setelah BANI memutuskan untuk memenangkan TPI sebagai pemilik saham mayoritas, HT justru mengajukan banding. Kali ini keluarga Tanoe akan mempertahankan MNCTV sebagai ladang bisnisnya dengan mencari cara supaya MNC menguasai sisa saham TPI yang dimiliki Tutut, perwakilan keluarga Cendana.

Kasus yang dialami MNCTV saat ini tentu saja membuat kedua keluarga pengusaha ini berang. Ya, tidak hanya itu! OJK, KPI, dan lembaga lainnya termasuk lembaga hukum juga ‘pusing’ menghadapi kasus yang berbelit-belit, ditambah lagi ‘saudaranya’ MNCTV yaitu RCTI dan Global TV telah menyiarkan berita tentang Kasus TPI yang dinilai oleh berbagai pihak sebagai hal yang tidak netral dalam menyiarkan berita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun