Hari Senin kemarin adalah hari libur “Victoria day” bagi mereka yang tinggal di propinsi British Coloumbia, Kanada. Meskipun hanya libur tiga hari termasuk hari Sabtu dan Minggu namun hari libur panjang adalah suatu hal yang selalu ditunggu bagi mereka yang bekerja full time. Apalagi bagi mereka yang bekerja lebih dari 40 jam setiap minggunya libur panjang merupakan suatu hal yang paling dinantikan.
KEMBALI KE ARTIKEL