Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Mereka Merindu Kala Nyepi Hadir dan Berlalu

7 Maret 2019   21:07 Diperbarui: 7 Maret 2019   21:38 36 4
Melihat beberapa status teman di media sosial tentang rindunya pada suasana Nyepi, melihat beberapa hamparan foto di media sosial tentang heningnya suasana Nyepi yang diunggah oleh bukan seorang Hindu, saya yang juga bukan perayanya menjadi sedikit ternganga, sebegitu memancing rindunya kah? Mereka begitu merindu saat-saat mulai menutup sejumlah jendela dan ventilasi rumah dengan kardus-kardus agar cahaya tidak tembus. Mereka begitu menikmati pemandangan sepanjang Pulau Dewata yang lengang, tidak ada aktifitas, hanya hembusan angin yang lembut menyapu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun