Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Pentingnya RUU Perampasan Aset

30 Maret 2023   11:15 Diperbarui: 30 Maret 2023   11:23 110 2
Terkait pengesahan RUU, Wakil Ketua Baleg DPR Willy Aditya mengungkapkan, terdapat 81 RUU yang diusulkan masuk Prolegnas Prioritas. "Dari DPR 41, 28 yang masih tersisa, 7 DPD, 4 pemerintah. Itu usulan, tapi kan belum jadi putusan. Jadi satu hal yang masih dikaji," kata Willy di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (29/8/2022). Willy membeberkan empat RUU yang diusulkan pemerintah masuk Prolegnas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun