Salah satu penentu masa depan bagi sebuah bangsa yang besar adalah generasi mudanya. Oleh karena itu, sudah menjadi keharusan bagi para pendidik dan orangtua untuk menyiapkan generasi-generasi penerus bangsa sejak dini, yaitu salah satunya dengan memberikan pendidikan karakter. Pendidikan karakter ini menjadi salah satu prioritas yang harus dikenalkan sejak dini karena akan menjadi pondasi anak dalam proses tumbuh kembangnya nanti.
KEMBALI KE ARTIKEL