Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kurma Pilihan

Nastar, Lidah Kucing, Sagu Keju, Bangket Kacang, Semua Punya Penggemar Tersendiri

15 Mei 2020   23:47 Diperbarui: 16 Mei 2020   00:28 686 7
Iseng-iseng aku melontarkan pertanyaan ke orang-orang di sekitarku. Kalian paling suka kue kering apa sih untuk sajian lebaran? Eh tidak ada yang menjawab kompak. Kakak kedua pilih bangket kacang, kakak sulung pilih sagu keju. Lainnnya punya jagoan kue kering masing-masing. Kalau Kamu sendiri paling suka yang mana?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun