Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby Pilihan

Pekan Pertama 30 Hari Membaca Buku, Enam Buku Tamat

30 Juni 2019   22:37 Diperbarui: 30 Juni 2019   22:38 53 1
Pekan lalu, tepatnya Sabtu, 22 Juni 2019, aku memaksa diriku untuk kembali menjadi kutu buku. Sudah lama aku tidak membaca buku hingga tuntas, terdistraksi oleh ini itu. Padahal dulu membaca adalah kegiatan yang begitu menghibur. Nah, pada pekan pertama ini aku masih belum menemukan ritme membaca buku dengan teratur. Tapi lumayan, aku sudah menamatkan enam buku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun