Saat diberitahu kami akan mendapatkan training kesamaptaan di SPN Lido, saya menelan ludah. Apalagi tidak diberitahukan berapa lama kami akan merasakan training tersebut. Beberapa rekan wanita sesama karyawan baru nampak pucat karena kuatir trainingnya bakal penuh kegiatan fisik.
KEMBALI KE ARTIKEL