Berbicara mengenai keadilan tentunya setiap orang akan menafsirkan dengan pengertian berbeda. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) kata adil merujuk kepada sesuatu yang benar, tidak berat sebelah, tidak memihak, dan tidak sewenang-wenang. Jika keadilan adalah tentang sesuatu yang benar, maka pertanyaan selanjutnya adalah tentang kebenaran itu sendiri.
KEMBALI KE ARTIKEL