VNMe M.2 adalah jenis solid-state drive (SSD) yang memiliki performa tinggi dan ukuran yang kecil. Dibandingkan dengan SSD tradisional yang menggunakan antarmuka SATA, VNMe M.2 menggunakan antarmuka NVMe (Non-Volatile Memory Express) yang memungkinkan transfer data yang lebih cepat dan responsif.
KEMBALI KE ARTIKEL