Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Hubungan Surat Ali imran Ayat 110 dengan Nilai - Nilai Pancasila Sebagai Implementasi Kehidupan Berbangsa dan bernegara

26 September 2024   19:47 Diperbarui: 26 September 2024   19:49 31 0
artinya : Kamu (umat Islam) adalah umat terbaik yang dilahirkan untuk manusia (selama) kamu menyuruh (berbuat) yang makruf, mencegah dari yang mungkar, dan beriman kepada Allah. Seandainya Ahlulkitab beriman, tentulah itu lebih baik bagi mereka. Di antara mereka ada yang beriman dan kebanyakan mereka adalah orang-orang fasik.

Hubungan antara pancasila dengan surat ali imran ayat 110 dapat dijelaskan melalui nilai - nilai moral yang terdapat kandungan di dalamnya.

1. Sila pertama : Ketuhanan yang Maha Esa
ayat ini menekankan tentang keimanan kita terhadap Allah Swt. ini sejalan dengan isi dari sila pertama yang menempatkan ketuhanan sebagai landasan utama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun