Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Belajar Sesuka Hati ala Milenial

29 Desember 2021   23:25 Diperbarui: 1 Januari 2022   22:32 313 1
     Generasi Y atau yang biasa dikenal dengan generasi milenial merupakan generasi yang lahir sekitar tahun 1980 hingga 2000-an (Yuswohady, 2016). Pakar sejarah dan penulis Amerika, William Strauss dan Neil Howe, merupakan dua orang yang menciptakan istilah millennials yang juga dikenal sebagai generasi milenial (Kominfo, 2016). Generasi milenial ini sangat mempengaruhi dan terpengaruhi oleh perkembangan teknologi yang ada.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun