Di era pandemi Covid-19 banyak masyarakat terdampak dari adanya pandemi Covid-19 terutama dalam bidang ekonomi. Masyarakat mengalami dampak yang serius terutama dalam hal perekonomian, salah satu dampaknya banyak masyarakat yang tidak memiliki pekerjaan karena adanya beberapa faktor yang menjadi penyebabnya. Problematika yang terjadi karena adanya pandemi Covid-19 tidak mengurangi nilai-nilai kemanusian untuk saling membantu masyarakat yang terdampak terutama dengan memanfaatkan teknologi sebagai media dalam memberikan bantuan atau pertolongan terhadap masyarakat yang terkena dampak.
KEMBALI KE ARTIKEL