Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Perkembangan Telemedis di Indonesia

13 September 2023   17:35 Diperbarui: 13 September 2023   18:09 58 0
Perkembangan teknologi informasi yang semakin meningkat  membuat dampak yang cukup besar dalam seluruh aspek kehidupan dan membawa manusia saat ini masuk ke dalam era globalisasi, dimana pada era ini manusia memerlukan informasi yang terbaru, cepat, praktis, efisien, dan akurat serta dapat diandalkan, salah pada bidang kesehatan.teknologi informasi dan komunikasi memiliki potensi yang besar untuk menghadapi masalah yang dimiliki oleh Negara berkembang maupun Negara yang sedang berkembang dengan menyediakan akses cepat,cost effective, dan perawatan kesehatan yang berkualitas. Telemedicine juga akan sangat berguna pada saat pandemi COVID19 saat ini, karena dapat membantu masyarakat untuk tetap mendapatkan layanan dan informasi kesehatan saat berada di rumah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun