Selama beberapa dekade terakhir, internet telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan yang telah berevolusi tentang bagaimana manusia memperoleh informasi, berkomunikasi, bekerja, belajar, dan bermain. Banyak sejumlah penelitian yang menunjukkan bahwa penggunaan internet yang berlebihan menyebabkan permasalahan seperti kehilangan pekerjaan, kegagalan dalam pembelajaran, dan perceraian dalam rumah tangga. Dalam 10 tahun terakhir, sebagian besar peneliti di bidang ini telah menggunakan istilah adiksi internet atau gangguan adiksi internet.
KEMBALI KE ARTIKEL