Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Dampak Mendaki Gunung Terhadap Kualitas Spiritual Mahasiswa Pencinta Alam

8 Juni 2024   11:59 Diperbarui: 8 Juni 2024   12:26 91 2
Abstrak
Mendaki gunung merupakan kegiatan yang memerlukan kekuatan fisik dan mental, serta dapat memberikan pengalaman spiritual yang mendalam. Artikel ini mengeksplorasi pengaruh mendaki gunung terhadap kerohanian dan kedekatan dengan Allah SWT. Melalui wawancara dengan pendaki berpengalaman, ditemukan bahwa pendakian tidak hanya berfungsi sebagai olahraga atau hiburan, tetapi juga sebagai sarana untuk mensyukuri keindahan ciptaan Allah dan memperkuat hubungan spiritual dengan-Nya. Selain itu, artikel ini menyoroti pentingnya menjalankan kewajiban ibadah seperti sholat selama pendakian dan menjaga etika terhadap alam. Memahami aturan tentang tayamum dan jamak dalam kondisi tertentu memastikan pendaki tetap taat beribadah. Kesimpulannya, mendaki gunung dapat memberikan manfaat fisik, mental, dan spiritual, serta mengajarkan pentingnya menjaga kelestarian alam sebagai bentuk pengabdian kepada Sang Pencipta.

Pendahuluan
Gunung merupakan ciptaan tuhan semesta alam yang sangat indah. Gunung merupakan sebuah bentuk permukaan tanah yang letaknya jauh lebih tinggi dari pada tanah-tanah sekitarnya. Pada umumnya gunung lebih besar daripada bukit, tetapi bukit di suatu tempat bisa jadi lebih tinggi dibandingkan apa yang disebut gunung ditempat lain. Pada umumnya gunung memiliki lereng yang curam dan tajam atau bisa juga dikelilingi oleh puncak-puncak atau pegunungan. Gunung memiliki keindahan flora dan fauna seperti sabana, bunga edelweis, dan sebagainya yang membuat banyak orang ingin mengunjunginya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun