Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Keadilan untuk Indonesia

29 November 2018   23:28 Diperbarui: 30 November 2018   00:04 303 0
Seperti yang sudah kita ketahui bahwa pancasila adalah dasar negara kita Indonesia pancasila sendiri berasal dari bahasa Sanskerta, panca yang berarti lima dan sila berarti asas/prinsip, dan tentu hampir semua sudah tidak asing dan bahkan hafal kelima sila itu, khususnya sila ke 5 yang berbunyi "keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia", seperti yang sudah kite ketahui masih banyak saja orang yang sudah bekerja keras tapi tetap saja masih hidup kurang atau bisa disebut kurang layak atau bisa juga identik dengan kata miskin.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun