Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Filosofi Teras (Stoisisme)

31 Desember 2020   15:26 Diperbarui: 31 Desember 2020   16:06 452 1
Staoisisme atau stoasisme di Indonesia sering disebut filosofi teras atau filsafat teras, dimana orang-orang yang  mempunyai kepercayaan bahwa segala sesuatu fakta fenomena yang terjadi atau objek yang terjadi selalu mengikuti hukum alam dan bekerja diatas logika yang berjalan. Ketika filsafat diajarkan maka masing- masing atau sekelompok orang ketika bertemu akan memiliki pemikiran yang sama dan dinamis maka mereka akan membangun sebuah budaya dimana kebijaksanaan akan sangat dijunjung tinggi maka disebut filosofi (filo berarti cinta dan sofia berarti kebijakan).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun