Di tengah pandemi corona virus diseases 19 (COVID-19) ini, himbauan untuk tetap berada di rumah semakin digencarkan. Hal ini ikut mendorong semakin dekatnya masyarakat pada akses film atau juga drama. Hallyu atau gelombang Korea di Indonesiapun semakin melebarkan sayap. Di tambah dengan keadaan drama korea yang banyak menjadi trending topic di media sosial, Hallyu tidak hanya mewakili penggemar lama dari Korean Pop(K-pop) atau juga Korean Drama (K-Drama). Trending topic tentang drama korea membawa beberapa orang menjadi hallyu baru dadakan.
KEMBALI KE ARTIKEL