Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Strategi Pengembangan Diri

29 April 2022   10:29 Diperbarui: 29 April 2022   10:31 2926 5
          Pengembangan diri adalah proses yang dilakukan oleh individu atau seseorang untuk mengembangkan diri seperti membentuk potensi ataupun sikap individu atau seseorang untuk memenuhi kebutuhannya akan aktualisasi diri agar bisa berkompetisi juga memiliki kualitas yang lebih baik.

Tujuan sebuah pengembangan diri adalah diantaranya:
Untuk memberikan kesempatan pada diri sendiri untuk bisa mengembakan juga mengekspresikan potensi,
Meng-update kemampuan, keahlian ataupun pengetahuan sesuai perkembangan yg ada
Agar bisa membantu diri menghadapi segala perubahan karena yang pasti dalam hidup adalah perubahan maka pengembangan diri ini untuk mempersiapkan kita agar bisa menghadapinya.

Lalu bagaimana cara mengembangkan diri?
Sebelum itu, perlu kita ketahui bersama bahwa cara, proses ataupun strategi pengembangan bagi setiap individu itu berbeda. Itu semua kembali kepada diri individu itu sendiri. Karena setiap individu diciptakan berbeda, dengan segenap potensi juga keistimewaan yang berbeda.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun