Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas Pilihan

MBKM Magang Pendidikan Masyarakat FIP UPI 2024: Meningkatkan Kompetensi dengan Menjadi Pendamping Evaluator di PPSDM Aparatur Kementerian ESDM

10 Juni 2024   13:00 Diperbarui: 10 Juni 2024   13:11 111 1
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mengeluarkan kebijakan untuk perguruan tinggi yang dikenal dengan "Merdeka Belajar Kampus Merdeka". Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka terdiri dari beberapa bentuk kegiatan pembelajaran di luar perguruan tinggi, salah satunya melakukan Magang di Industri atau tempat kerja lainnya. Kegiatan praktek kerja atau magang ini merupakan salah satu bentuk kegiatan pelatihan yang dihadapkan langsung pada praktek kerja sebagai pengaplikasian kemampuan pendidikan yang diperoleh mahasiswa/mahasiswi baik dari bangku perkuliahan maupun dari kegiatan lain di luar kuliah. Selain itu, mahasiswa juga dapat menambah pengetahuan, pengalaman dan wawasan di lapangan mengenai dunia kerja. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun