Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Konten yang Kita Konsumsi Mencirikan Siapa Diri Kita, Benarkah Begitu?

19 April 2021   10:05 Diperbarui: 19 April 2021   10:30 115 3
Kemunculan berbagai fenomena di media sosial merebak sesuai preferensi penggunanya. Apa yang dilakukan di media sosial kini selintas drama yang dipertontonkan. Tak sedikit pula pengguna yang bersembunyi di balik 'topeng pencitraan' berkedok personal branding yang tiba-tiba menjadi dermawan. Menjadi 'sah' apabila yang dilakukan dinilai positif dan bermanfaat bagi penerimanya, namun perlu diingat kembali bahwa penerima konten selama itu adalah manusia maka tak selamanya bisa dikendalikan, sudah banyak quotes ber-statement bahwa "kita tidak bisa memaksa semua manusia menyukai kita" dalam hal ini melalui karya kita. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun