Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Mengurangi Timbulan Sampah Organik dalam 30 Hari pada Masa Pandemi Covid-19

1 September 2021   12:00 Diperbarui: 1 September 2021   12:01 51 1
Permasalahan sampah di Indonesia tak kunjung mereda seiring dengan meningkatnya jumlah pertumbuhan penduduk yang mengakibatkan lonjakan timbulan sampah. Menurut Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional (SIPSN), timbulan sampah di Indonesia tiap tahunnya mencapai 34.018.221 ton, namun hanya 61,88% sampah yang terkelola. Sampah yang dihasilkan oleh masyarakat dapat digolongkan menjadi dua jenis berdasarkan sumbernya yaitu sampah organik dan sampah non-organik. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun