Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Budaya Gendang Beleq yang Mulai Tersisihkan

20 Maret 2015   11:33 Diperbarui: 17 Juni 2015   09:23 319 0
Pulau Lombok tidak hanya memiliki alam yang sangat indah, tetapi juga kesenian dan kebudayaan yang beraneka ragam. Beraneka ragam budaya dapat di temui di Lombok Nusa Tenggara Barat. Salah Satunya adalah Gendang Beleq. Alat musik kebanggan masyarakat sasak yang dimainkan secara berkelompok dengan cara di tabuh.

Gendang Beleq terbuat dari pohon meranti yang tubuh subur di pulau Lombok, gendang beleq menghasilkan suara yang besar dan bergema. Suara ini dihasilkan oleh batang pohon yang dilubangi dan dilapisi dengan kulit sapi,kerbau atau kambing. Ukuran Gendang Beleq yakni berdiameter 50 cm dan panjang 1,5 meter.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun