Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

IODIN VOL-29 Waspada Stunting dan Wasting

29 Desember 2024   23:11 Diperbarui: 29 Desember 2024   23:11 13 0
Kekurangan gizi merupakan salah satu bentuk malnutrisi yang sering terjadi pada anak. Tiga bentuk umum kekurangan gizi, yaitu underweight, stunting , dan wasting .  Wasting merupakan kekurangan gizi yang bersifat akut, yang ditunjukkan oleh hasil pengukuran indikator BB/TB (berat badan menurut tinggi badan) atau BB/PB (berat badan menurut panjang badan) dengan z-skor <-2 SD dari standar pertumbuhan anak menurut WHO. Wasting dikategorikan menjadi dua, yaitu moderate wasting/kurus (z-skor antara -3 SD dan -2 SD) dan severe wasting/sangat kurus (z-skor <-3 SD) (Kementerian Kesehatan RI, 2011; WHO, 2010).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun