Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Konsep Dewaraja dan Genealogi sebagai Legitimasi

15 Mei 2024   21:37 Diperbarui: 27 Mei 2024   08:59 378 0
Konsep 'dewaraja' merupakan fenomena yang lazim di Asia Tenggara -- khususnya di negara-negara yang terpengaruh Hinduisme India seperti Angkor di Vietnam, Ayuthaya di Thailand, Champa di Kamboja dan Majapahit di Nusantara (Sudrajat, 2012). Raja dianggap sebagai titisan dewa. Dalam konsepsi Jawa, raja adalah makhluk yang lebih tinggi daripada rakyat kebanyakan. Raja  bahkan dianggap dewa berwujud manusia. Kehendaknya menciptakan adat atau hukum (Sartono, 1999, hal. 46).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun